Sepasang piring yang sudah cukup lama menjadi koleksi kami ini memang tergolong super langka dan sangat dicari.
Diameter 15cm dan original 100% ada chips pada salah 1 piring tapi masih tahap toleransi.
Lukisan utuh dan tinta utuh. Bergambar sabung ayam yang sangat langka.
Era Qianlong period dan original tua.
Private Collection Only!!!
0 komentar:
Posting Komentar