Sebuah teko porcelain dengan lukisan enamel yang berwarna sangat cantik dan menawan ini memang merupakan produksi China yang berkisar di awal era republik yaitu sekitar tahun 1912-1920an. Pada jaman itu China masih sangat kacau balau dan sangat limited untuk produksi porcelainnya. Ciri-ciri daripada porcelain china pada awal republik adalah selalu ditulisi puisi di belakang atau di atasnya.
Adapun porcelain ini masih dalam kondisi yang perfect meski telah berusia 100 tahun dan merupakan barang yang dipakai pada jaman itu. Keberadaan porcelain jaman republik pada saat ini cukup langka dan layak untuk dikoleksi. Ukuran teko ini tinggi 16cm lebar sampai ujung mulut 19 cm dan diameter bawah 13 cm.
SOLD to Malaysia
0 komentar:
Posting Komentar